Ekawati, Rima Nur (2022) ..(PERBAIKI FULL SCAN SATU LEMBAR PADA LEMBAR PERSETUJUAN DAN KEASLIAN TULISAN, DAN LENGKAPI LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI (UNDUH FORM DI WEB PERPUS), UPLOAD ULANG)...IMPLEMENTASI TAHSINUL QUR’AN MENGGUNAKAN METODE WAFA DI GRIYA AL QUR’AN AL FURQON PONOROGO. Undergraduate (S1) thesis, IAIN PONOROGO.
|
Text
pai_201180423_Rima_Nur_Ekawati[1].pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Pembelajaran tahsinul al-Qur’an banyak diselenggarakan oleh lembaga formal maupun non formal. Lembaga formal yang menyelenggarakan kegiatan tahsinul al-Qur’an diantaranya seperti sekolah dan dan lembaga non formal seperti madrasah diniyah, majelis taklim, dan pesantren.Pembelajaran tahsinul al-Qur’an yang diselenggarakan oleh Griya Qur’an mempunyai dasar seperti pada sebagian dari remaja dan orang dewasa sedang menjauhi Al-Qur’an dikarenakan bosan dengan metode yang klasik dan sering digunakan di masjid daerah di Ponorogo.
Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan, menjelaskan dan memaparkan kegiatan implementasi tahsinul Qur’an dengan menggunakan metode Wafa Di Griya Al Qur’an Al- Furqon Ponorogo, keterlibatan partisipan dalam kegiatan implementasi tahsinul Qur’an dengan menggunakan metode Wafa, dan Untuk mengetahui dampak yang di rasakan santri.
Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif dengan lokasi berada di Griya Al Qur’an Al-Furqon Ponorogo.Teknik pengumpulan data penelitian ini adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis menurut Huberman, Miles, dan Saldana yang telah digunakan adalah kondensasi, sajian data, dan mengambil kesimpulan di dalam proses analisa.
Berdasarkan analisis data ditemukan terdapat kegiatan implementasi tahsinul al-Qur’an menggunakan metode Wafa di Griya Quran Al – Furqon Ponorogo secara umum berjalan baik, partisipan dalam pembelajaran tersebut juga saling menyokong satu sama lain, dan dampak yang dirasakan santri memberikan merekan termotivasi untuk belajar membaca al-Qur’an dengan baik dan benar sesuai tajwid.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Thesis Supervisor: | Sugiyar |
Subjects: | 13 EDUCATION > 1399 Other Education > 139999 Education not elsewhere classified |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Miss Perpustakaan IAIN Ponorogo |
Date Deposited: | 23 Jun 2022 02:20 |
Last Modified: | 23 Jun 2022 02:20 |
URI: | http://etheses.iainponorogo.ac.id/id/eprint/19828 |
Actions (login required)
View Item |